Cara aktivasi ( daftar ) dan Cek kuota paket internet Tri (3) Three AON

3 / tri ialah operator seluler yang dimiliki oleh PT. Hutchison CP Telecommunications merupakan operator GSM dengan cakupan yang lumayan  luas di berbagai kawasan Indonesia.Paket internet Tri [ 3 ] yg ditawarkan memang lebih murah dibanding operator penyedia jasa lain. Oleh karna itu 3 (tri) dikenal masyarakat dengan sebutan Tri Jagoan Internet. Tri menawarkan berbagai ragam paket-data buat kebutuhan internet yang bisa di pakai di berbagai perangkat gadget.



Kini, jaringan TRI/3 semakin luas dan banyak para user internet menggunakan layanan dari tri. Untuk menikmati layanan internet yang sesuai keinginan anda harus pintar memilih paket internet 3 [tri] yg pas untuk di gunakan.


 Cara aktivasi ( mendaftar ) dan menge-Cek kuota paket internet Tri (3) Three AON ini untuk anda user pelanggan setia 3 Always ON

    Cara aktivasi atau cara men-daftar paket internet Tri (3) Three:

    1. Paket Always On (AON)

    - biaya : Rp 10.000

    masa-aktif : 1 bulan

    Bonus kuota: 50 MB/ bulan dan gratis mengakses 11 website populer

    cara men-daftar : ketik *234*1*1#

    - biaya : Rp 35.000

    masa-aktif : 6 bulan

    Bonus kuota: 300 MB/ bulan dan gratis mengakses 11 website populer

    cara men-daftar : ketik *234*1*2#

    - biaya : Rp 50.000

    masa-aktif : 12 bulan

    Bonus kuota: 600 MB/ bulan dan gratis mengakses 11 website populer

    cara men-daftar : ketik *234*1*3#



    2. Paket Kuota ++ Reguler

    - biaya : Rp 5.000

    Kuota : 100 MB

    cara men-daftar : ketik *234*2*1#

    - biaya : Rp 35.000

    Kuota : 700 MB

    cara men-daftar : ketik *234*2*1*2#

    - biaya : Rp 50.000

    Kuota : 1.25 GB

    cara men-daftar : ketik *234*2*1*3#

    - biaya : Rp 100.000

    Kuota : 3 GB

    cara men-daftar : ketik *234*2*1*4#



    3. Paket Kenyang Download

    - biaya : Rp 5.000

    Kuota : 500 MB

    cara men-daftar : ketik *234*2*2*1#

    - biaya : Rp 10.000

    Kuota : 1.5 GB

    cara men-daftar : ketik *234*2*2*2#

    - biaya : Rp 50.000

    Kuota : 10 GB

    cara men-daftar : ketik *234*2*2*3#



    4. Paket Reguler

    - biaya : Rp 35.000

    Kuota : 500 MB

    cara men-daftar : ketik *234*3*1#

    - biaya : Rp 50.000

    Kuota : 1 GB

    cara men-daftar : ketik *234*3*2#

    - biaya : Rp 75.000

    Kuota : 2 GB

    cara men-daftar : ketik *234*3*3#

    - biaya : Rp 125.000

    Kuota : 5 GB

    cara men-daftar : ketik *234*3*4#



Cara Cek Kuota 3 AON:


1.Cara cek kuota 3 melalui sms, dengan mengirim sms melalui ponsel ataupun melalui modem ketik : INFO DATA kirim langsung ke nomor 234, setelah itu tunggu beberapa saat dan tunggu sisa kuota 3 anda akan terlihat beserta detail nomor kartu 3 anda.


2.Cara cek kuota tri melalui panggilan / dial up, cukup melakukan panggilan ke *111*3*1# ikuti petunjuk berikutnya, dantunggu beberapa saat maka sms info kuota 3 anda akan segera di terima.


3. melalui internet di website My Tri. yang ke-2, dengan memanfaatkan sebuah Mobile Apps khusus yang bernama BimaTri. Seperti apakah? apabila modem yang di gunakan miliki akses SMS, sejatinya bisa lakukan itu dengan melalui SMS. Namun, daripada ribet ­klak klik mouse, mending masuk saja ke website My Tri. Tingal kunjungi alamatnya di Internet.tri.co.id, maka sisa kouta akan tertampil.website itu juga hadirkan informasi soal paket, biaya, dan hal lain terkait internet Tri. Anda ingin isi ulang atau memilih paket internet lainnya? Itu bisa juga dilakukan. Pendekkata, kunjungi langsung website My Tri maka cek kuota 3 AON bisa dilakukan dengan mudah cepat dan mudah sekali.


4. memanfaatkan Mobile Apps yang bernama BimaTri. Mobile Apps ini hadir di lintas perangkat dan platform. BimaTri ialah Mobile Apps yang cukup unik. Selain hadirkan informasi sisa kuota, BimaTri juga berikan pemberitahuan apabila kuota internet mepet. user pelanggan bisa mengatur limit sisa kuota yang bisa dimunculkan pemberitahuannya. sebagai contoh anda memilih memilih 50MB. Jadi, apabila sudah sampai sisa kuota tersebut, maka BimaTri munculkan pemberitahuan.

Download BimaTri di link di bawah ini dan sesuaikan dengan gadget dan OSyang digunakan:

Previous
Next Post »

1 komentar:

Click here for komentar
Online Cara
admin
May 12, 2015 at 12:07 PM ×

wah in yg dicari, cek kuota di modem
thanks ya

Congrats bro Online Cara you got PERTAMAX...! hehehehe...
Reply
avatar